Inovasi Pengolahan Limbah Kotoran sapi

Pada tahun 2006, Syammahfuz Chazali beserta dua rekannya, Wusana Bayu Pamungkas dan Irawan Nurcahyo, dari Fakultas Peternakan UGM, memiliki ide untuk memanfaatkan limbah kotoran sapi yang selama menjadi masalah lingkungan.

Langkah pertama yang dilakukan adalah membentuk satu kelompok yang diberi nama Faerumnesia. Nama ini diambil dari kata “Faeces”(kotoran) dan “Rumen” (isi lambung sapi). Target awalnya adalah bagaimana memproses kotoran sapi agar tidak berbau dan tidak gatal jika terkena kulit.

Setelah berhasil, kelompok ini kemudian berusaha mengembangkan lagi limbah kotoran sapi ini agar beguna. Salah satu upayanya adalah bekerja sama dengan salah seorang perajin gerabah di Kasongan, Bantul, untuk memanfaatkan kotoran sapi yang telah diolah tersebut menjadi bahan baku pembuatan gerabah. Dengan komposisi 80% kotoran sapi + 20 persen tanah keras + formula khusus berupa cairan, hasilnya cukup mengejutkan, gerabah yang dihasilkan jauh lebih ringan dan kuat. Tidak seperti gerabah pada umumnya, gerabah dengan campuran kotoran sapi ini penampilannya lebih cemerlang, bahkan pada saat dibakar, 90 persen bagian gerabah tidak pecah.

Gerabah hasil inovasinya segera menarik perhatian masyarakat. Brunei Darussalam dan Belanda adalah negara pertama yang langsung memesan gerabah hasil inovasi ini . Atas prestasinya ini , pada 2008, Syammahfuz Chazali terpilih sebagai salah satu wirausahawan muda terbaik versi Bank Mandiri.

Keberhasilan Syammahfuz Chazali dan rekan-rekannya juga menarik perhatian lima mahasiswa/mahasiswi program Magister Manajemen Prasetiya Mulya Business School (PMBS), yaitu : Indri Yuni Handayani, Marselina, Fika Nurfi triyana, Teuku Winnetou, Erma Melina Sarahwati, dan Yusuf Aria Putera.

Para mahasiswa/i ini kemudian menawarkan program kerjasama untuk membuat batu bata dari kotoran sapi. Menurut pemikirin para mahasiswa/i ini, jika dibandingkan dengan gerabah yang harganya fluktuatif, batu bata lebih stabil karena merupakan material pokok untuk mendirikan bangunan yang selalu dibutuhkan masyarakat.

Hasilnya memang menakjubkan, batu bata dari limbah kotoran sapi mempunyai banyak kelebihan , yaitu :

  • Harganya lebih ekonomis, yaitu hanya Rp.280,-/buah, jika dibandingkan dengan batu bata dari tanah liat yang mencapai Rp.500,-/buah.
  • Bobotnya 20% lebih ringan daripada batu bata dari tanah liat.
  • Daya tahannya 20% lebih kuat dibandingkan dengan batu bata biasa.
  • Dapat mengurangi penggunaan semen hingga 60 persen.
  • Mudah dibuat.
  • Ramah Lingkungan.

Cara pembuatan batu bata dari limbah kotoran sapi pun sangat mudah, dan dapat dilakukan di mana saja. Langkah-langkahnya adalah :

  • Bahan utama yaitu kotoran sapi dicampur dengan cairan formula khusus, hingga berwujud tanah liat.
  • 80% bahan ini kemudian dicampur dengan 20% tanah keras.
  • Selanjutnya, campuran ini dicetak seperti batu bata biasa.
  • Batu bata setengah jadi ini kemudian dikeringkan dan dibakar. Proses pembakaran bisa menggunakan biogas yang juga berasal dari kotoran sapi.
Pengembangan selanjutnya, saat ini sedang di ujicoba bentuk baru dari batu bata limbah kotoran sapi ini, yaitu yang disebut dengan “batu bata lego”. Dengan batu bata lego, penggunaan semen akan semakin sedikit karena yang akan makin mengurangi penggunaan semen. Dengan menggunakan batu bata lego, nantinya bangunan tidak lagi mesti berbentuk persegi panjang, tetapi juga bisa dibentuk seperti halnya mainan lego.

Berkat inovasi ini, Syammahfuz bersama dengan enam mahasiswa Prasetiya Mulya Business Scholl, berhasil menjuarai kompetisi business plan tingkat dunia yang bertema Global Social Venture Competition (GSVC), karena dianggap visioner dan ramah lingkungan. Kompetisi ini berlangsung dari 23 hingga 25 April 2009 di University of California, Berkeley, Amerika Serikat.

Prestasi ini sangat membanggakan karena selama 10 tahun ajang itu digelar, belum pernah ada tim perguruan tinggi dari luar AS yang sukses menggondol juara pertama dan berhak atas hadiah 25 ribu dollar AS.

Sumber : ristek.go.id

Baca Artikel Peternakan lainnya :
=================================================

Tulang Sapi Dapat Menggantikan Tulang Manusia ~ Jangan Pernah ...

- [ Translate this page ]
Pada tahun 1980-an, Indonesia membutuhkan banyak sekali sel jaringan manusia. Misalnya, membran amnion (selaput plasenta bayi) yang dapat membantu ...
www.inimediaku.com/.../tulang-sapi-dapat-menggantikan-tulang.html -

Cara Membuat Pupuk Cair Bio Urine ~ Jangan Pernah Merasa Lelah ...

- [ Translate this page ]
Cara Membuat Pupuk Cair Bio Urine. 02.27 Posted by Halali Sahri | Comments (0). Beternak kambing dan domba merupakan satu dari sekian banyak usaha yang ada ...
www.inimediaku.com/.../cara-membuat-pupuk-cair-bio-urine.html

Tips Mengolah Daging Sapi untuk Sate ~ Jangan Pernah Merasa Lelah ...

- [ Translate this page ]
Tips Mengolah Daging Sapi untuk Sate. 02.20 Posted by Halali Sahri | Comments (0). Siapa yang tidak kenal sate ?. Bagi keluarga di Indonesia, berbagai jenis ...
www.inimediaku.com/.../tips-mengolah-daging-sapi-untuk-sate.html

Sukses Story usaha penggemukan domba ~ Jangan Pernah Merasa Lelah ...

- [ Translate this page ]
Sukses Story usaha penggemukan domba. 02.06 Posted by Halali Sahri | Comments (0). Dunia usaha peternakan di Indonesia secara umum belum tumbuh dan ...
www.inimediaku.com/.../sukses-story-usaha-penggemukan-domba.html

Tips Pengolahan Sampah Organik untuk Pakan Ternak ~ Jangan Pernah ...

- [ Translate this page ]
click to visit. www.al-habib.info. 29. ARBA'A. Dh-Qaida. 1429 H. 20 MAY 2008. click to visit. www.al-habib.info. click to visit. www.al-habib.info ...
www.inimediaku.com/.../tips-pengolahan-sampah-organik-untuk.html

Cara Penanggulangan Penyakit Korengan Pada Kambing ~ Jangan Pernah ...

- [ Translate this page ]
Scabies atau kudis adalah salah satu penyakit yang sering dijumpai pada kambing yang disebabkan oleh tungau Sarcoptes scabiei yang menyebabkan dermatitis ...
www.inimediaku.com/.../cara-penanggulangan-penyakit-korengan.html

Inovasi Pengolahan Limbah Kotoran sapi ~ Jangan Pernah Merasa ...

- Nov 22 - [ Translate this page ]
click to visit. www.al-habib.info. 29. ARBA'A. Dh-Qaida. 1429 H. 20 MAY 2008. click to visit. www.al-habib.info. click to visit. www.al-habib.info ...
www.inimediaku.com/.../inovasi-pengolahan-limbah-kotoran-sapi.html

Search Results

  1. Peternakan - Solusi Kotoran Puyuh Sebagai SumberEnergi Melalui ...

    - 2 visits - Dec 3 - [ Translate this page ]
    Mencermati tentang pembuangan kotoran sapi di tepi jalan areal persawahan yang terjadi di daerah boyolali memang sangat memprihatinkan (Suara merdeka, ...
    www.inimediaku.com/2010/12/solusi-kotoran-puyuh-sebagai.html

    Pertanian - Tanaman Ciplukan Cegah Kanker Payudara ~ Education ...

    - [ Translate this page ]
    1 Des 2010 ... Tanaman ciplukan merupakan tanaman perdu yang mudah ditemukan di ladang ternyata mampu mencegah kanker payudara ...
    www.inimediaku.com/.../tanaman-ciplukan-cegah-kanker-payudara.html

    Budidaya Belut ~ Education Site | How To Convert To Islam..?

    - [ Translate this page ]
    Masa pemanenan Budidaya Belut. Berupa benih/bibit belut yang dijual untuk diternak/dibudidayakan; Berupa hasil akhir pemeliharaan belut yang siap dijual ...
    www.inimediaku.com/2010/12/budidaya-belut.html

    Tips Beternak Bebek Dari Senior ~ Education Site | How To Convert ...

    - [ Translate this page ]
    bek yang agak bulat. Terawanglah, biasanya di dalam telur terdapat tanda bulat. Pilihkah telur bebek yang bercangkang agak tebal. ...
    www.inimediaku.com/2010/12/tips-beternak-bebek-dari-senior.html

    Pembibitan Sapi Potong Model Loka Penelitian Sapi Potong ...

    - [ Translate this page ]
    Dukungan terhadap Program Revitalisasi Pertanian, Perikanan dan Kehutanan yang dicanangkan tanggal 11 Juni 2005 adalah dengan upaya pencapaian Program ...
    www.inimediaku.com/2010/12/pembibitan-sapi-potong-model-loka.html

    Rumput Toleran Naungan Untuk Mendukung Integrasi Ternak-Perkebunan ...

    - [ Translate this page ]
    Naungan baik secara alami maupun buatan mengakibatkan pengurangan intensitas cahaya yang sampai pada tanaman. Sebagian besar spesies rumput tropis mengalami ...
    www.inimediaku.com/.../rumput-toleran-naungan-untuk-mendukung.html

    Boerka: Kambing Unggul Silangan Boer dan Kacang ~ Education Site ...

    - [ Translate this page ]
    Kawin silang (crossbreeding) merupakan salah satu cara untuk meningkatkan produktivitas ternak secara cepat. Melalui cara ini, telah dihasilkan kambing ...
    www.inimediaku.com/.../boerka-kambing-unggul-silangan-boer-dan.html

    Peningkatan Nilai Gizi BIS Untuk Bahan Pakan Unggas ~ Education ...

    - [ Translate this page ]
    Kebutuhan pakan ternak di Indonesia terus mengalami peningkatan seiring dengan meningkatnya produksi peternakan. Jumlah produksi pakan nasional pada tahun ...
    www.inimediaku.com/2010/12/peningkatan-nilai-gizi-bis-untuk-bahan.html

    Tips Budidaya Kelinci "Ternak Kelinci" ~ Education Site | How To ...

    - [ Translate this page ]
    Fungsi kandang sebagai tempat berkembangbiak dengan suhu ideal 21 derajat C, sirkulasi udara lancar, lama pencahayaan ideal 12 jam dan melindungi ternak ...
    www.inimediaku.com/2010/12/tips-budidaya-kelinci-ternak-kelinci.html


Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.